KPK DAN ISU TALIBAN
Tren isu KPK dan taliban sudah lama, dan meningkat di awal September. Naik pesat 11 September saat @AnitaWahid membuat laporan hasil tabayun-nya dengan KPK terkait isu taliban.
TOP NARASI
Bagaimanakah narasi tentang KPK dan taliban? Kita bisa lihat dari daftar most retweeted. Dari daftar twit yang populer ini, ada yang membela KPK tidak ada Taliban dan sebaliknya KPK dipenuhi Taliban. Dari daftar twit terpopuler ini, dapat melihat alasan dan point of view-nya.
SNA
Bagaimanakah peta percakapannya. Mari kita lihat dari SNA.
SNA ini menampilkan dua narasi:
- Merah: KPK dipenuhi Taliban. Oleh @BiLLRaY2019, @AnakKolong_, @WahabisLokal, @BadjaNuswantara.
- Hijau: membela KPK tidak ada Taliban. Oleh @AnitaWahid, @AlissaWahid, @PartaiSocmed, @Dandhy_Laksono.
TOP INFLUENCER
Top influencer dalam percakapan tentang KPK dan taliban adalah @AnitaWahid terdepan melawan narasi KPK taliban dari mayoritas buzzer dalam cluster merah di atas.
Bila kita zoom untuk melihat cluster dengan top influencer dan buzzer yang menyerang KPK dengan isu taliban, tampak jelas seperti tersaji di gambar berikut. Ada beberapa akun sebagaimana disampaikan di atas.
OPINI DI MEDIA ONLINE
Beberapa stakeholder mengeluarkan pendapat. Pendapat mereka dimuat di media. Berikut opini di media online.
Saut menekankan pengawasan internal lebih ketat. Sedangkan elemen relawan Jokowi: bekukan KPK, capim baru bereskan Polisi Taliban.
TOP IMAGES DAN VIDEO
DE menangkap gambar yang paling sering di-share di media sosial. Berikut daftarnya Top Shared Images di kanal media sosial.
- Di Instagram
- Di Twitter. Memenya banyak yang sama dengan di Istagram.
CLOSING
Melihat kesamaan narasi oleh influencer dalam cluster, dan meme yang dibuat untuk IG dan Twitter banyak yang sama, tampaknya memang ada pembangunan narasi bahwa ada polisi taliban dalam KPK. Capim yg baru memiliki misi untuk membersihkannya.